Loading
Selamat Datang di Blog ini . Pernah kan anda mengalami hilang IMEI dan MEID setelah melakukan update atau root pada hape xiaomi redmi 4 ? bingung melihat nomor seri IMEI dan MEID yang tiba-tiba menghilang atau null ? untuk memperbaiki masalah seperti ini sebenarnya mudah saja hanya dibutuhkan sedikit usaha terlebih cara berikut ampuh karena telah dicoba di xiaomi redmi 4 prime selain itu cara ini juga bisa diterapkan dixiami jenis lainya . Kita tidak membutuhkan file QCN cukup menggunakan perintah adb
Agar IMEI redmi 4 yang hilang bisa di restore ada beberapa syaratnya yaitu
Setelah persiapan sudah lengkap, silahkan cek PC atau laptop sudah terinstall driver dengan benar, disini saya sarankan sudah terinstall Mi Flash Tool jika merasa ragu driver sudah terinstall atau belum. Ekstrak minimal_adb_fastboot_1.4.3_portable.zip yang sudah di download tadi, taruh di folder yang gampang dicari lalu bukan di CMD dengan cara klik kanan + tombol shift (pilih open comand windows here).
Setelah adb fastboot terbuka, sambungkan Xiaomi ke PC dalam keadaan fastboot mode yaitu dengan cara tekan tombol volume down + power secara bersamaan.
Cek apakah sudah tersambung via fastboot dengan perintah adb devices. Jika sudah tersambung akan ada keterangan device nya
Jika sudah benar benar tersambung saatnya restore IMEI dan MEID denga perintah berikut ini
Xiaomi akan restart dan masuk ke recovery, biarkan xiaomi tetap tersambung. Kembali ke adb fastboot tadi lalu lanjutkan dengan menggunakan perintah berikut
Xiaomi akan restart, silahkan cek IMEI dengan menekan tombol *#06# seharusnya sudah muncul lagi.
Metode ini bisa diterapkan khusus untuk device yang memakai Qualcomm Snapdragon, jangan diterapkan pada device yang menggunakan MTK/Mediatek. Untuk MTK/Mediatek bisa menggunakan metode lain untuk restore IMEI. Tutorial ini bukan untuk mengganti IMEI, jadi hanya untuk restore IMEI yang hilang karena salah flash ROM dan penyebab lain
Itu tadi Cara restore IMEI dan MEID yang hilang pada Xiaomi Redmi 4 Prime. Selamat mencoba semoga berhasil
No Comments